Honda Brio Facelift 2023 Kalahkan Agya Ayla, LCGC Tetap Milik Sang Primadona Kini Makin Sporty dan Stylish

- Sabtu, 20 Mei 2023 | 10:03 WIB
Honda Brio Facelift 2023 tampaknya tak mau lahannya di kelas LCGC direbut oleh Ayla dan Agya. (autofun.com)
Honda Brio Facelift 2023 tampaknya tak mau lahannya di kelas LCGC direbut oleh Ayla dan Agya. (autofun.com)

AYOSEMARANG.COM – Honda Brio Facelift 2023 disebut bakal kalahkan Agya Ayla di pasar LCGC Indonesia.

Honda Brio Facelift 2023 sebagai mobil baru yang telah melalui banyak perubahan dan penyegaran tampaknya tak mau kelasnya dikuasai pemain lain.

Pasalnya, mobil Brio ini selalu jadi primadona dan terlaris di pasaran selama beberapa periode ke belakang.

Baca Juga: The True City Car! All New Mitsubishi Mirage 2023 Lawan Baru Sepadan Honda Brio 2023, Mewah Harga Lebih Murah

Sehingga, persaingan Brio dengan Agya dan Ayla pun kini semakin diperkuat dengan perubahan terbaru ini.

Mobil Brio terbaru ini pun masih masuk di jajaran mobil terlaris bulan April 2023 meski turun dari daftar 5 besar.

Wajah baru Honda Brio Facelift 2023 pun kini semakin jadi sorotan banyak orang lantaran dikemas dengan lebih premium, elegan dan modern.

Apalagi kalangan anak muda yang menyukai mobil bergaya sporty dan stylish tentu sangat terpukau dengan desain baru idolanya ini.

Baca Juga: Simak Perubahan Harga Honda Brio RS 2023 Naik Hingga Rp10 Jutaan, City Car Tipe Tertinggi Favorit Milenial

Honda Brio Facelift 2023 sebagai generasi baru, juga telah dibekali fitur canggih yang lebih lengkap dan modern sehingga berani bersaing dengan Agya dan Ayla.

Mobil jenis LCGC sendiri, kini semakin diminati dan dicari banyak orang dari semua kalangan.

Selain harganya yang terjangkau dan ramah kantong, tapi kualitas dan spesifikasi nya tak main-main. Berani diadu dengan mobil kelas SUV yang terkenal mewah.

Lantas, seperti apa perubahan dari Honda Brio Facelift 2023 sebagai generasi terbaru ini?

Baca Juga: Suzuki Celerio 2023 Mobil Murah dan Irit BBM Pilihan Mahmud Sosialita, Interior Mewah Bikin Gengsi Naik Bun!

Halaman:

Editor: Akbar Hari Mukti

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X