AYOSEMARANG.COM -- Viral sebuah video yang merekam aksi diduga kelompok gangster di kawasan karaoke di Semarang Timur.
Akibat aksi diduga kelompok gangster di Semarang timur tersebut, dilaporkan sejumlah orang mengalami luka-luka.
Video viral mengenai aksi diduga kelompok gangster di Semarang Timur itu berasal dari rekaman CCTV.
Baca Juga: Bacaan Niat Mandi Keramas Sebelum Menunaikan Puasa Rajab 2023 Lengkap Tata Cara Pelaksanaanya
Salah satu akun Instagram yang mengunggah video viral tersebut adalah @kameraperistiwa pada Minggu 22 Januari 2023.
Dalam keterangan video, dituliskan bahwa kejadian tersebut tepatnya terjadi di kawasan karaoke di daerah Dargo, dr. Cipto, Semarang Timur.
Kejadian mencekam itu terjadi pada Minggu 22 Januari 2023 sekitar pukul 02.50 WIB dini hari.
Dalam video, sekelompok orang yang terlihat membawa senjata tajam (sajam) tersebut tampak jelas menyerang orang di sekitar tempat kejadian secara acak.
Baca Juga: Zonk! Terlanjur Dikasihani, Nenek Raimin Malah Ngaku Senang Live TikTok Mandi Lumpur
Artikel Terkait
Jadwal SIM Keliling Semarang Sabtu 21 Januari 2023, Lokasi, Waktu, dan Biaya
Meriah! Tuk Panjang Tandai Dibukanya Pasar Imlek Semawis 2023 di Semarang
Polisi Ciduk Maling Pakaian Dalam di Semarang, Ngaku untuk Fantasi, Diduga Punya Kelainan Seksual
Makna Tuk Panjang di Pasar Imlek Semawis Semarang, Jamuan Makan Simbol Keberagaman
Permudah Punya Rumah, Fasindo Group Semarang Bikin Program Akad Kredit Massal KPR Non Subsidi
Kelompok Penyerangan di Cinde Raya Semarang Ditangkap, Motifnya karena Cemburu
Rayakan Hari Jadi ke-2, MS Glow Aestethic Clinic Semarang Ingin Perbanyak Kolaborasi