AYOSEMARANG.COM -- Artis Ammar Zoni ditangkap akibat kasus narkoba untuk kedua kalinya.
Ammar Zoni ditangkap Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Selatan.
Penangkapan suami Irish Bella ini dilakukan di kawasan Sentul, Jawa Barat, Rabu 8 Maret 2023.
Baca Juga: Pernah Janji Kapok sampai Nangis, Kini Ammar Zoni Kecemplung Narkoba Lagi
Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Selatan Kompol Achmad Ardy membenarkan adanya penangkapan artis berisial AZ.
"Iya benar AZ. Ditangkap di Sentul," ujar Ardy, Jumat 10 Maret 2023, dikutip dari suara.com.
Ammar Zoni ditangkap bersama barang bukti berupa sabu sabu seberat 1 gram lebih.
Baca Juga: Terbongkar Isi BAP Mario Dandy, Ngaku Baru Sebulan Pacaran dengan AG, Nikung David Ozora?
Sementara itu, Kapolres Jakarta Selatan Kombes Pol Ade Ary Syam belum bisa menjelaskan informasi lebih detail karena yang bersangkutan masih dalam pemeriksaan.
"Betul, sedang diperiksa," tutur Ade Ary Syam, Jumat 10 Maret 2023.
Ade juga kembali menegaskan pihaknya menyita barang bukti berupa psikotropika jenis sabu sabu dalam penangkapan tersebut.
Sebelumnya, Ammar Zoni pernah ditangkap kasus narkoba pada 20237 lalu.
Baca Juga: Aldilla Jelita Bantah Kabar yang Sebut Dirinya Gugat Cerai Indra Bekti karena Orientasi Seksual
Dia menjalani satu tahun rehabilitasi karena terbukti mengkonsumsi ganja.
Artikel Terkait
Sumber Penghasilan Aldilla Jelita yang Gugat Cerai Indra Bekti, Ternyata Punya Bisnis di Bidang Ini
Isu Indra Bekti Gay, Heboh Rekaman Suara Bareng Pria Lain Tersebar di TikTok
Aldilla Jelita Dituduh Ambil Uang Transferan Raffi Ahmad untuk Indra Bekti, Indy Barends Buka Suara
Terungkap 4 Bukti Berat yang Membuat AG Pacar Mario Dandy Ditahan, Ada Riwayat Telepon Ini
AG Selingkuh dengan Mario Dandy saat Pacaran dengan David? Terungkap dalam Isi BAP
AG Pacar Mario Dandy Terancam Dipenjara 7 Tahun Meski di Bawah Umur, Ini Penjelasan Pakar Hukum