7 Tahapan Seleksi Kartu Prakerja, Gelombang 40 Sudah Dibuka? Daftar di prakerja.go.id

- Kamis, 4 Agustus 2022 | 11:31 WIB
Untuk mendapatkan dana bantuan dari kartu prakerja harus melalui sejumlah tahapan.  (prakerja.go.id)
Untuk mendapatkan dana bantuan dari kartu prakerja harus melalui sejumlah tahapan. (prakerja.go.id)

SEMARANG SELATAN, AYOSEMARANG.COM -- Program kartu prakerja merupakan salah satu program dana bantuan dari pemerintah untuk pemulihan ekonomi nasional (PEN) di sektor perlindungan sosial.

Program kartu prakerja bertujuan untuk mengembangkan kompetensi angkatan kerja, meningkatkan produktivitas dan daya saing angkatan kerja, serta mengembangkan kewirausahaan,

Hingga saat ini program kartu prakerja sudah memasuki Kartu Prakerja Gelombang 39 setelah gelombang 1 diluncurkan pada 11 April 2020.

Baca Juga: Gagal Lolos Kartu Prakerja Gelombang 39? Buka Dashboard prakerja.go.id dan Lakukan Cara Ini Dapat Rp3,5 Juta

Pendaftaran gelombang 39 sudah di tutup oleh pihak penyelenggara.

Saat ini peserta yang belum beruntung lolos seleksi kartu prakerja sedang menunggu pembukaan Kartu Prakerja Gelombang 40 dibuka.

Para peserta yang ingin mendapatkan kartu prakerja harus memenuhi beberapa syarat yang sudah ditentukan oleh penyelenggara, seperti :

1. WNI

2. Berusia diatas 18 tahun di bawah 64 tahun

3. Tidak sedang mengikuti Pendidikan formal

4. Pekerja yang ingin meningkatkan skill kompetensi

5. Pekerja yang terdampak pandemi covid 19

Baca Juga: BSU 2022 Rp1 Juta Cair ke Rekening Hari ini? Ini Bocoran Resmi Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan

6. Belum dan tidak pernah menerima dana bantuan lain dari pemerintah

Halaman:

Editor: adib auliawan herlambang

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X