AYOSEMARANG.COM -- Nama Rudi Salim belakangan jadi sorotan karena terseret berita miring Rizky Billar, suami Lesti Kejora.
Sebelumnya, publik dihebohkan dengan kabar bahwa mobil mewah yang pernah dipamerkan Rizky Billar ke publik diungkap oleh seorang anak buah pengusaha Rudi Salim.
Adapun diketahui anak buah Rudy Salim tersebut, Ayu Thalia, mengaku pernah melayani Rizky Billar terkait urusan mobil mewah.
Ayu Thalia membeberkan bahwa ternyata Rizky Billar hanya meminjam mobil dari bosnya Rudy Salim hanya demi konten semata.
"Untuk mobil, terakhir saya pernah showing Aventador Roadster warna kuning waktu itu. Sempat dipinjam (oleh Rizky Billar) untuk konten, tapi saya kurang ingat berapa lama. Mungkin dua, tiga, atau empat minggu ya sebulan lah ya," tutur Ayu Thalia melansir Silet, Kamis (13/10/2022).
Ayu Thalia mengaku tidak pernah menangani pembelian mobil atas nama Rizky Billar secara langsung.
Artikel Terkait
Lesti Kejora Bongkar Kelakuan Buruk Rizky Billar Pernah Ancam Keselamatan Anak, Disindir Tak Peka
Diramal Rizky Billar Cerai dengan Lesti Kejora, Jelas Sudah Hak Asuh Baby L Jatuh ke Tangan Siapa
Nasib Baby L Jika Rizky Billar Cerai dengan Lesti Kejora, Menyedihkan Pernah Menderita Penyakit Ini
Geger! Rizky Billar Talak Satu Lesti Kejora, Ini Penjelasan Ustad Abdul Somad, Dilarang Asal Sebut
Sosok Ini Diduga Orang Pertama yang Dihubungi Lesti Kejora Sesaat Setelah Dapat KDRT dari Rizky Billar
Viral! Video Lawas Kelakuan Minus Rizky Billar kepada Lesti Kejora, Netizen: Jangan Mau Rujuk!
KDRT Lesti Kejora Bukan Rekayasa, Rizky Billar Resmi Tersangka dengan Ancaman 5 Tahun Penjara
Kakak Rizky Billar Sempat Bantah Isu KDRT dan Singgung Sikap Lesti Kejora, Kini sang Adik Sah Jadi Tersangka
Ayu Thalia Akui Pernah Layani Rizky Billar, Malah Bongkar Fakta Memalukan Soal Mobil Mewah Suami Lesti Kejora
Rizky Billar Tersangka, Lesti Kejora Segera Temui Suaminya, Mau Berdamai Nih?