AYOSEMARANG.COM -- Banyaknya jenis burung perkutut membuat kicau mania wajib mengetahui mana yang baik dan tidak baik untuk dipelihara.
Selain memiliki kicau yang khas, burung hias ini juga memiliki keistimewaan. Seperti 3 jenis perkutut katuranggan berikut ini, yang dipercaya sebagai burung pembawa rezeki dan keselamatan.
Tetapi tidak semua jenis perkutut baik untuk dipelihara, lho. Konon katanya, perkutut juga ada yang beraura negatif dan dipercaya sebagai pembawa sial.
Lalu apa saja sih jenis perkutut katuranggan yang baik untuk dipelihara dan bagaimana ciri fisiknya?
Agar tidak salah dalam memelihara, berikut 3 jenis perkutut katuranggan beserta ciri fisiknya yang telah dirangkum AyoSemarang dari berbagai sumber:
1. Wisnu Wicitra
Wisnu Wicitra memiliki arti “pesona berlebih”.
Jenis ini dianggap sangat menawan, karena bagian paruh dan kakinya berwarna hitam.
Wisnu Wicitra dipercaya sebagai burung pembawa keselamatan bagi pemiliknya.
2. Purnomo Sidi
Jenis perkutut yang satu ini dipercaya bisa membuat pemiliknya disenangi banyak orang.
Baca Juga: Apa Itu Cepu Bahasa Gaul Viral TikTok? Cepu Ternyata Bermakna Ini, Banyak yang Nggak Suka
Artikel Terkait
Pembawa Rezeki? Kenali Ciri-ciri Burung Perkutut Katuranggan di Sini
9 Ciri pada Kaki Perkutut Katuranggan yang Paling Diminati Orang
6 Jenis Perkutut Katuranggan yang Mitosnya Membawa Kesialan bagi Pemiliknya
Diyakini Punya Kekuatan Gaib, Ini 3 Perkutut Katuranggan dengan Kelas Tertinggi
Bisa Bikin Kaya 7 Turunan? Kenali 5 Jenis Perkutut Katuranggan Ini, Dipercaya Sebagai Burung Pembawa Rezeki