Destinasi Wisata Religi di Kabupaten Ngawi yang Tak Boleh Dilewatkan, Salah Satunya Makam Wali Limo

- Rabu, 8 Maret 2023 | 19:28 WIB
Tampilan Benteng Van den Bosch atau Benteng Pendem Ngawi usai dilakukan pemugaran (Fot: Istimewa)
Tampilan Benteng Van den Bosch atau Benteng Pendem Ngawi usai dilakukan pemugaran (Fot: Istimewa)

AYOSEMARANG.COM -- Kabupaten Ngawi, Jawa Timur ternyata memiliki objek wisata religi yang tak boleh dilewatkan.

Sebagian besar objek wisata ini berlokasi di tempat yang jarang dijangkau sehingga banyak yang belum dikenal orang.

Berikut ini beberapa objek wisata religi yang ada di wilayah Kabupaten Ngawi yang perlu diketahui:

Baca Juga: 4 Wisata Budaya di Ngawi Jawa Timur, Ada Upacara Adat Tawun

1. Makam KH Muhammad Nursalim

KH Muhammad Nursalim merupakan tokoh pejuang perang Jawa beliau salah satu prajurit Pangeran Diponegoro.

Semasa perjuangannya beliau mendapatkan tugas untuk membangun kekuatan di wilayah Ngawi untuk melawan kolonial.

Pahlawan putra KH Maktub yang juga seorang Tumenggung Rojoniti ini makamnya berada di komplek Benteng Pendem.

Konon KH Muhammad Nursalim tertangkap oleh tentara Hindia Belanda dan dipenjara Benteng Pendem.

Setelah mengalami penyiksaan yang dilakukan oleh tentara kolonial, beliau masih terlihat segar.

Akhirnya prajurit Pangeran Diponegoro ini dieksekusi dengan berondongan senapan mesin tetapi tidak ada satupun peluru yang berhasil menembus badannya.

Hingga kemudian dimakamkanlah KH Muhammad Nursalim dalam keadaan terikat dan masih hidup.

Baca Juga: Menelusuri Sensasi Berpetualang Alam Terbuka di Bumi Perkemahan dan Destinasi Wisata Selondo Ngawi

2. Makam Syekh Syihabuddin

Halaman:

Editor: Ica Agustin

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X