AYOSEMARANG.COM -- Bagi kalian yang suka dan berkecimpung di dunia fotografi tidak lengkap jika belum berkunjung ke pameran Bara-Api yang berlokasi di Museum Haji Widayat Sawitan, Mungkid, Kabupaten Magelang.
Pameran Internasional bertema Bara-Api itu menampilkan 222 karya fotografi dari 22 negara seperti Filipina, Thailand, Vietnam, Amerika Serikat, Turki, Selandia Baru, dan beberapa negara lainnya.
Pameran ini fokus kepada foto Gunung Merapi dan Candi Borobudur yang merupakan dua ikon kebanggaan masyarakat sekitarnya.
Baca Juga: Mau Lihat Komodo Tapi Sayang Bayar Tiket Masuk Rp3,75 Juta? Intip Begini Caranya!
Tak hanya foto Gunung Merapi saja, melainkan apa yang terjadi di sekitar merapi seperti kehidupan masyarakat, satwa lereng Merapi, bunga-bunga dan masih banyak lagi.
Selain itu tak hanya foto disekitar Gunung Merapi dan Candi Borobudur, tapi juga terdapat foto dari luar negri seperti foto Buddha tidur dari Thailand dan masih banyak lagi.
Untuk anda yang ingin berkunjung ke pameran ini cukup membayar uang parkir saja dan harga tiket masuknya gratis, jadi jangan sampai sia-siakan kesempatan melihat pameran fotografi Internasional ini.
Pameran Fotografi Internasional bertema Bara-Api ini sudah dibuka untuk umum mulai 23 Juli 2022 sampai 23 Agustus 2022.
Artikel Terkait
Berapa Harga Tiket Nonton Liga 1 PSIS Semarang vs Rans Nusantara FC? Ini Cara Beli Tiket Secara Online
Promo Hotel dan Tiket Pesawat, Diskon Hingga Rp 750 Ribu, Inap dan Terbang Kemana Aja
Tiket Masuk Agrowisata Bhumi Merapi, Rekomendasi Wisata Asik di Yogyakarta
Harga Tiket Masuk Sakura Hills 2022: Nggak Bikin Kantong Overthinking!
Harga Tiket dan Lokasi Bukit Cinta Seroja, Destinasi Wisata Alam di Wonosobo
Harga Tiket Masuk Dusun Semilir, Rekomendasi Tempat Wisata Populer di Semarang
Big Bad Wolf Book Sale 2022 Jogja, Ada Diskon hingga 90 Persen, Tiket Masuk Gratis!
Harga Tiket dan Link Live Streaming KinnPorsche World Tour 2022
Solo Keroncong Festival 2022: Romansa Masa Lalu, Kemasan Musik Kekinian, Tiket Masuk Gratis!
Mau Lihat Komodo Tapi Sayang Bayar Tiket Masuk Rp3,75 Juta? Intip Begini Caranya!