AYOSEMARANG.COM -- Berikut perbandingan harga terbaru Honda Scoopy 2023 vs Yamaha Fazzio 2023 motor matic unggulan dan trendy di Indonesia.
Honda Scoopy 2023 dan Yamaha Fazzio 2023 merupakan motor matic dengan konsep yang serupa dan memiliki gaya yang nyentrik dan iconic.
Kedua motor matic trendy dan stylish ini menjadi pesaing yang sangat sepadan.
Baca Juga: 5 Kelebihan Honda Scoopy Stylo 160, Matic Retro MURAH Bikin Vespa Kalah Telak
Pasalnya, harga keduanya sangat serupa dan di kelas yang sama yakni 20 jutaan.
Sebagai motor matic unggulan, bagi Scoopy maupun Fazzio memiliki pelanggan dan penggemar yang begitu banyak di pasaran.
Honda Scoopy 2023 dengan mesin andalannya 110c, dan Yamaha Fazzio 2023 yang kini telah mengusung mesin hybrid, masing-masing semakin eksis dan digemari semua kalangan.
Hal itu menunjukkan bahwa brand image dan brand quality keduanya sangat kuat di benak konsumen.
Baca Juga: 2 Kekurangan Honda Beat 150 Terbaru Ini Bikin Mikir Ulang, Ternyata Gak Worth it?
Namun, Honda Scoopy 2023 dan Yamaha Fazzio 2023 tentu memiliki keunggulan dan kelebihannya masing-masing.
Para calon konsumen pun bisa memilih atau menentukan motor matic terbaik nya sesuai kebutuhan dan budget.
Soal harga gak usah khawatir untuk edisi Juni 2023 ini keduanya masih sangat stabil dan terjangkau.
Lantas, berapakah harga terbaru dari Honda Scoopy 2023 vs Yamaha Fazzio 2023 ini?
Selain Honda Scoopy 2023 dan Yamaha Fazzio 2023 sangat sepadan dari segi harga, keduanya pun sangat serupa dari gaya yakni retro modern.
Artikel Terkait
Bukan Scoopy! Ini Tampang Jupiter 125 MATIC Lebih Canggih Cuma 13 Jutaan
40 Jutaan Doang!! Vespa S 125 Bergaya Sporty Klasik, Vespa Matic Murah Segmen Entry Level
Tampil Nyentrik! Honda Scoopy Stylo 160 2023, Skuter Matic Murah Gaya Retro Modern, Bakal Jajah NMAX dan PCX
Honda Beat 150 2023 Tampil dengan Desain Super Unik? Ternyata Desainnya Punya Tujuan Khusus Ini
Honda Scoopy Stylo 160 Minggir DULU, Vespa Primavera 2023 Luncurkan 2 Warna Baru, Bikin Ngiler!