AYOSEMARANG.COM -- Berikut 6 game battle royale yang bisa kamu download gratis di PC dan laptop pada 2022 ini.
Sejumlah game battle royale ini bisa kamu mainkan secara solo atau mabar dengan teman-teman. Tentunya dengan mabar akan menambah keasyikan kamu dalam bermain game.
Game battle royale merupakan permainan yang kompetitif. Game yang dipopulerkan berkat adanya PUBG pada 2017 ini merupakan permainan yang memadukan kemampuan bertahan hidup dan eksplorasi.
Game battle royale gratis di PC menantang banyak pemain, dimulai dengan peralatan seadanya, lalu mencari senjata dan baju besi dan mengeliminasi semua lawan sambil menghindari terjebak di luar “zona aman” yang menyusut.
Baca Juga: 5 HP Nokia dengan Fitur SMS dan Telepon Terbaik Mei 2022
Ada beberapa game battle royale yang sudah sangat populer, seperti PUBG Mobile, Call of Duty, Free Fire, dan lain sebagainya. Namun mana saya yang tersedia sebagai game PC gratis?
Bingung mencari game battle royale gratis? Dilansir dari Hitekno--jaringan Ayosemarang, berikut rekomendasi game battle royale gratis di PC dan laptop:
1. Apex Legends
Apex Legends hadir sebagai game gratis dengan mengusung genre battle royale. Dikembangkan oleh Respawn Entertainment, developer di balik Titanfall dan Star Wars Jedi: Fallen Order. Apex Legends juga menawarkan grafis berkualitas, namun tidak meninggalkan kesan kartun.
Artikel Terkait
Download Mudah Game GTA San Andreas Versi Android dan PC, Cek di Sini
Download Mudah Game Harvest Moon Versi Android dan PC, Selengkapnya di Sini
Ini Link Download Game Final Fantasy VI, Bisa Main di PC dan Android
Ini Link Download Game GTA San Andreas PS2 untuk PC dan Android
5 Senjata Spesialis Headshot di Game Free Fire
Cara Legal dan Resmi untuk Mendapatkan Robux di Game Roblox
Cara Bermain Game Ragnarok X di PC dan Laptop secara Legal
Cara Top Up Diamond Game Free Fire dengan Legal, Aman dari Blokir Akun
5 Game Creepy dengan Visualisasi 'Unyu'
Hero Mage Terbaik dalam Game Mobile Legends, Bikin Lawan Kicep