AYOSEMARANG.COM – Dikabarkan langsung oleh Oppo, Oppo Find X6 dan Oppo Pad 2 bakalan rilis dalam waktu bersamaan sebagai smartphone flagship terbaru mereka.
Di dunia maya pun, bocoran spesifikasi mengenai Oppo Find X6 dan Oppo Pad 2 telah beredar dan mengatakan jika chipset Snapdragon 8 Gen 2 akan digunakan dalam smartphone flagship ini.
Berapa harga Oppo Find X6 dan Oppo Pad 2 secara bocoran spesifikasi lainnya untuk smartphone yang memakai Snapdragon 8 Gen 2 itu?
Pengumuman peluncuran Oppo Find X6 dan Oppo Pad 2 ini sendiri beredar melalui poster di situs resmi Oppo China.
Kedua perangkat tersebut akan diluncurkan pada Selasa, 21 Maret 2023 pukul 14.00 waktu China atau 13.00 WIB.
Poster peluncuran juga memberikan bocoran mengenai tampilan Oppo Find X6.
Bocoran Spesifikasi Oppo Find X6 dan Oppo Pad 2
Tampak punggung ponsel tersebut berbahan kulit warna coklat dan modul kamera yang cukup besar dengan bentuk bulat dan lensa periskop.
Modul kamera belakang Find X6 juga mencantumkan logo Hasselblad dan Mari Silicon.
Baca Juga: MANTAP! Inilah 6 HP Kamera Terbaik di Harga 2 Jutaan, Dukung Fotografi Keren dan Mempesona
Hal yang menunjukkan kemungkinan penggunaan chipset NPU Mari Silicon X dengan arsitektur 6 nm.
Chipset dengan arsitektur itu guna meningkatkan kualitas pencitraan seperti yang dimiliki Oppo Find X5 Pro.
Oppo sendiri telah merilis video teaser untuk tablet mendatangnya, yaitu Oppo Pad 2 yang memamerkan desain dan beberapa fiturnya.
Artikel Terkait
MANTAP! Inilah 6 HP Kamera Terbaik di Harga 2 Jutaan, Dukung Fotografi Keren dan Mempesona
5 HP Terbaik Harga 2 Jutaan Bawa Layar AMOLED Ada Redmi Note 11, Dukung Spek Ngebut Harga Murah!
Murah Poll Spek MANTUL! 5 HP 1 Jutaan Kamera Terbaik 2023, Ada Realme C33 dan Samsung A04
DUEL Spesifikasi HP Samsung A54 5G vs Samsung A73 5G, Beda Harga Rp1,4 Juta, Apa Saja Beda Speknya?
Mau Beli Samsung Galaxy A34 5G? Ketahui Dulu Kelebihan dan Kekurangannya! HP 5 Jutaan Ini Worth It Nggak Sih?