Saus lainnya ada saus lada hitam yang memiliki sensasi pedas yang terasa menghangatkan. Harga makanan di sini mulai dari Rp1.000an.
Alamat: Jl. Gajah Raya No.25, Gayamsari, Kec. Gayamsari
Jam buka: 17.00 - 00.00
Telepon: (024) 76413882
Harga: mulai dari Rp1.000
2. angkringan Pak Gik
Di kalangan warga Semarang, angkringan Pak Gik sudah tidak asing lagi.
angkringan ini merupakan salah satu angkringan yang paling legendaris di Semarang karena sudah berdiri semenjak lebih dari 50 tahun yang lalu.
Nama angkringan ini adalah nasi kucing Pak Gik Gajahmada. Tempat ini dikenal tak pernah sepi pengunjung setiap harinya.
Baca Juga: 10 Warung Mie Ayam di Semarang yang Terenak dan Terkenal, Selalu Ramai Wajib Coba

Alamat: Jl. Inspeksi, Sekayu, Semarang Tengah, Semarang
Jam buka: 23.00 s/d 04.00
Harga: sekitar Rp 1.000 s/d Rp 5.000
3. angkringan Ing Teras
Terbilang unik, angkringan Ing Teras ini warungnya terletak di teras rumah pemiliknya.
angkringan di Kota Semarang ini merupakan salah satu tempat nongkrong anak-anak muda.
Tak hanya suasananya yang adem, di angkringan ini kamu juga bisa mencicipi banyak menu makanan serta minuman.
Ingin menu makanan yang mengenyangkan, kamu bisa memilih nasi bungkus dilengkapi berbagai lauk.
Camilan yang ditawarkan di angkringan Ing Teras seperti pisang goreng coklat sementara untuk minuman hangatnya di sini tersedia wedang ronde.
Artikel Terkait
Hotel Murah di Semarang Dekat Kota Lama, Under Rp 300 Ribu Per Malam, Konsep Minimalis dan Super Bersih
Pengen Healing Tapi Kantong Kering? Ini 5 Tempat Wisata Low Budget di Semarang yang Bisa Jadi Solusi
5 Tempat Wisata Edukasi di Semarang, Dijamin Menambah Pengetahuan, Wajib Masuk Wishlist!
Old City 3D Trick Art Museum Semarang, Surga Para Instagramholic Terbesar di Jawa Tengah!
4 Keseruan yang Ada di Cimory on the Valley Semarang, Nomor 4 Serasa Keliling Dunia!
8 Warung Makan Prasmanan di Semarang, Rasa Enak Harga Murah, Banyak Pilihan Menu!
Tarif Mulai 70 Ribuan Per Malam, 10 Hotel Murah di Semarang, Lokasi Strategis Tengah Kota dan Stasiun Poncol
6 Restoran All You Can Eat di Semarang, Makan Ramai-ramai Sepuasnya, Bayar Satu Harga!
10 Warung Mie Ayam di Semarang yang Terenak dan Terkenal, Selalu Ramai Wajib Coba
HALAL dan Under Rp 50 Ribu, 5 Makanan Jepang di Semarang, Harga Murah Selera Anak Kosan, Citarasa Sultan