BATANG, AYOSEMARANG.COM - Kasus pelecehan seksual disatuan pendidikan terus bermunculan di Kabupaten Batang. Korban tidak memandang gender dan umur, bahkan korban banyak dari kalangan pelajaran maupun santri.
Sebagai langkah upaya pencegahan agar hal serupa tidak terulang kembali, Penjabat (Pj) Bupati Batang bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) menggelar sosialisasi dan edukasi tindak lanjut kasus kekerasan seksual kepada anak yg terjadi di Kabupaten Batang.
"Kita undang kepala desa Forkopimda memberikan edukasi antisipasi kejadian serupa agar tidak terjadi lagi. Termasuk juga bagi Dinas Pendidikan. Karena sanksi berat termasuk hukuman penjara seumur hidup," kata Pj Bupati Batang Lani Dwi Rejeki, di Aula Kantor Bupati, Jumat, 19 Mei 2023.
Baca Juga: Sultan Dari Gringsing Batang, Lebarkan Jalan Pakai Uang Pribadi Habis Rp 1 Miliar
Lanjutnya, proses hukum terdakwa oknum guru agama di salah satu SMPN di Gringsing juga sudah dinyatakan bersalah melakukan pencabulan terhadap siswinya dan divonis seumur hidup.
Oleh karena itu kata Dia, pentingnya mengundang kepala desa, Forkopimda untuk memberikan edukasi kepada masyarakat tentang tindakan antisipatif. Hal ini tidak hanya berlaku bagi Dinas Pendidikan, tetapi juga bagi seluruh elemen masyarakat.
"Kita memberikan pemahaman terhadap lembaga pendidikan termasuk pesantren. Untuk aduan masyarakat, silakan hubungi call center 110 Polres Batang," ungkap Lani Dwi Rejeki.
Ia menyebutkan, kasus pelecehan seksual serius juga terjadi di Pondok Pesantren Al Minhaj, Desa Wonosegoro, Kecamatan Batandar yang korbannya mencapai 26 santri.
Dari hasil asesmen Tim Khusus yang terdiri dari beberapa stakeholder meminta mencabut izin Ponpes tersebut. Tim akan mengajukan surat resmi ke Polres dan Kementerian Agama agar pondok pesantren di Bandar ditutup.
"Mengenai kasus pelanggaran serius yang terjadi di Pondok Pesantren Al Minhaj, tindakan tegas untuk membubarkan pondok pesantren tersebut telah diajukan. Tim khusus akan mengirimkan surat resmi kepada Polres dan Kementerian Agama untuk menutup pondok pesantren di Bandar yang terlibat dalam kasus tersebut," tegas Lani.
Pj Bupati Batang Lani Dwi Rejeki menegaskan,Jangan sampai kasus pencabulan ditutup-tutupi, karena akan menjadi preseden buruk bagi pemerintah Kabupaten Batang.
"Selama ini, penanganan korban dimulai dengan visum, kemudian pendampingan dari semua pihak, termasuk pemda, Kemensos, memberikan bantuan kepada keluarga korban," jelasnya
Baca Juga: Sudirman Cup 2023 Tayang Dimana? LINK Live Streaming Perempat Final Badminton Indonesia vs China
Artikel Terkait
Cegah Kekerasan Seksual di Lingkungan Sekolah, Disdikbud Batang Gelar Psikotes Guru, hingga Terbitkan Perbup
Kuatkan Pengawasan, Bawaslu Batang Ajak Masyarakat Jadi Pengawas Partisipatif Awasi Netralitas Kades di Pemilu
Ketua PC GP Ansor Batang: Secara Kelembaga Ansor Netral di Pemilu, Tapi Jangan Ragukan Kader Ansor
Sultan Dari Gringsing Batang, Lebarkan Jalan Pakai Uang Pribadi Habis Rp 1 Miliar
FOTO Desta dan Gege Elisa Diduga Saling Rangkul di Bioskop Viral Twitter, Ini Hasil Cocoklogi Netizen
All New Honda Beat Street 2023 Varian Terbaru Akan Hadir, Gaya Stylish dan Sporty, Fitur Baru Makin Melimpah
Resmi Mengaspal, Kupas Keistimewaan Toyota Yaris Cross 2023: SUV Mewah Rasa Mobil Sultan, Cek Sebelum Beli!
All New Honda Beat Street 2023 Varian Terbaru Hadir! Punya Gaya Stylish dan Sporty, Fitur Baru Makin Melimpah
Murah POL! Redmi Note 12 4G Adposi Chipset Gesit Bikin Game Sat Set, Cuma 2 Jutaan!
Mobil LCGC Paling Murah Bos! Suzuki Celerio 2023 Calon Primadona Rival Brio, Agya, Ayla, Cuma 90 JUTAAN
Spoiler One Piece 1085 Reddit, Oda Konfirmasi Luffy Bantu Dragon untuk Mengalahkan Im Sama
Kudu Waspada! Burung Perkutut Lemas, Gak Gacor, Malas Bunyi dan Manggung? Bisa Jadi Karena 7 Penyebab Ini
One Piece 1085 Spoiler Reddit, Im Sama Berasal dari Klan Nefertari! Wajah Cobra Jadi Kunci, Benar Ratu Lily?
Spesifikasi Oppo Reno 10 Series: Siap Gas Pakai Snapdragon 8 Plus Gen 1 dan Hadirkan Kamera Utama 64 MP
BPOB Berpartisipasi di Event Semarak JejaKK Kreatif Indonesia 2023 di Kota Lama
Mantap! 100 Persen Lulusan D1 Polifurneka Kendal Langsung Terserap Industri
UNIK! Samsung Galaxy S23 Ada Versi Militernya, Bagaimana Penampakan dan Fitur Unggulan Dibanding yang Biasa?
Skuad Teknisi Honda Siap Adu Keterampilan di Asia Oceania
Bupati Kendal Dorong Desa di Kendal Menjadi Desa Maju dan Mandiri
Livescore Badminton Sudirman Cup 2023 Perempat Final Indonesia vs China, Simak Disini
Toyota Rush 2023 Jadi Pilihan Mobil SUV Kualitas Sultan, Bertenaga dan Canggih dengan Harga Terjangkau
Gelombang II Depan Mata, Ini Contoh Latihan Soal UTBK SNBT 2023 Materi Penalaran Umum, Bisa Pelajari di Rumah
Sudirman Cup 2023 Tayang Dimana? LINK Live Streaming Perempat Final Badminton Indonesia vs China
Harga Xiaomi 12 ANJLOK PARAH Turun 3 Jutaan, Hadirkan Prosesor Kelas Atas hingga Kamera Super Bening