AYOSEMARANG.COM -- Sejumlah fakta unik terkait ikan koi ini jarang diketahui oleh banyak orang.
Ikan koi dikenal sebagai ikan hias, yang bercorak dan berwarna mempesona.
Ikan dari tiongkok dan dikembangkan di Jepang tersebut, dikenal sebagai ikan keberuntungan.
Baca Juga: 4 Jenis Penyakit Mematikan bagi Ikan Koi, Begini Cara Mengobatinya
Pada awalnya ikan hias satu ini oleh masyarakat Jepang, dijadikan sebagai bahan makanan.
Namun seiring dengan kreativitas orang Jepang, ikan jenis koi berkembang menjadi ikan yang sangat indah.
Sehingga koi dikembangkan dan dibudidayakan, sebagai ikan hias dengan harga yang membuat mata terbelalak.
Selain dipercaya sebagai ikan pembawa keberuntungan, dan mempesona, ikan koi juga memiliki fakta unik yang bisa bikin syok pecinta ikan hias.
Baca Juga: 5 Jenis Ikan Koi yang Harganya Tak Masuk Akal, Mending Beli Rumah Mewah?
Artikel Terkait
Raja Sapta Oktohari Resmi Terpilih Jadi Ketua KOI
KOI Siapkan DKI Jakarta Jadi Tuan Rumah Olimpiade 2032
Pecah Rekor, Perhelatan The Koi Show Wali Kota Semarang Cup Berlangsung Meriah
5 Warna Ikan Koi yang Jadi Simbol Kemakmuran dan Spiritual di Jepang, Bagaimana Sejarahnya?
5 Tips Merawat Ikan Koi, Agar Berumur Panjang dan Harganya Mahal
4 Fakta Unik Ikan Koi yang Harus Diketahui, Tidak Boleh Kena Sinar Matahari?
6 Hal yang Harus Diperhatikan dalam Pembuatan Kolam Ikan Koi
12 Jenis Ikan Koi dengan Harga Mahal, Pernah Dijadikan Bahan Makanan?