Semarang Lebih Kaya dari Magelang? Berikut Daftar Kota terkaya di Provinsi Jawa Tengah, Intip Selengkapnya

- Rabu, 8 Februari 2023 | 16:26 WIB
Daftar kota terkaya di Provinsi Jawa Tengah, berdasarkan data PDRB Per Kapita. Ada Semarang hingga Magelang. (awal.id)
Daftar kota terkaya di Provinsi Jawa Tengah, berdasarkan data PDRB Per Kapita. Ada Semarang hingga Magelang. (awal.id)

AYOSEMARANG.COM – Berikut deretan kota terkaya di Jawa Tengah, semua warga Semarang hingga Magelang wajib mengetahui ulasan ini.

Pembahasan daftar kota terkaya di Jawa Tengah memang sangat menarik untuk dikupas, pasalnya banyak warganet yang penasaran terkait hal ini.

Nah, untuk kota terkaya di Jawa Tengah kira-kira kota mana ya, apakah Semarang atau Magelang?

Baca Juga: 5 Daerah Terluas yang Ada di Jawa Tengah, Ternyata Semarang Nomor Segini..

Mengenai kota terkaya di Provinsi Jawa Tengah bisa Anda jadikan sebagai referensi untuk mencari rumah tinggal atau tempat rekreasi lainnya.

Selain itu, perlu Anda ketahui bahwa daftar kota-kota ini berdasarkan data jumlah PDRB per kapita yang telah diperoleh oleh kotanya tersebut.

Sebab itu, sudah dipastikan bahwa kota terkaya ini memang sudah diperhitungkan sebelumnya.

Lantas, kota apa saja yang masuk ke daftar terkaya di Jawa Tengah? Simak berikut ini.

Deretan kota terkaya di Jawa Tengah, berdasarkan PDRB per kapita daerah berikut ini.

1. Kota Semarang

Kota Semarang yang menjadi ibu kota provinsi mendapatkan ranking pertama kota terkaya di Jawa Tengah.

Berdasarkan data tahun 2021 PDRB per kapita, Semarang mampu meraih Rp 87.360.000 dan angka ini mengalami peningkatan untuk setiap tahunnya.

Kemudian, untuk tahun 2019 mendapat Rp 77.620.000 sedangkan tahun 2020 di angka Rp. 83.260.000.

Baca Juga: Berikut Daftar 3 Kota Termiskin di Provinsi Jawa Tengah, Apakah SEMARANG PALING MISKIN? Cek SELENGKAPNYA

Halaman:

Editor: Ica Agustin

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X