AYOSEMARANG.COM-- Kini dengan adanya pelayanan Samsat keliling menjadikan urusan perpanjangan STNK lebih mudah, praktis dan cepat.
Layanan Samsat Keliling untuk perpanjangan Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) bisa dijumpai diberbagai wilayah di Indonesia, salah satunya adalah Semarang.
Pelayanan SAMSAT Keliling Semarang terbaru Sepetember 2022 kini juga buka hari minggu dan jam operasionalnya hingga malam hari.
Semakin mudah untuk urus perpanjangan STNK kapan saja dimana saja kan?
Simak! Berikut ini lokasi dan jadwal Samsat Keliling Semarang terbaru September 2022, yang buka hari Minggu dan jam operasional hingga malam, selengkapnya!
Baca Juga: Pemkot Semarang Gencarkan Penerapan Parkir Elektronik
1. Samsat Keliling Semarang CFD: Halaman Samsat Ungaran, Kab Semarang
Setiap Minggu pukul 07.00-10.00 WIB
2. Samsat Keliling Semarang CFD: Depan Alfamart Sampangan (Taman Sampangan)
Setiap Minggu pukul 07.00 - 10.00 WIB
3. Samsat Keliling Semarang CFD: Depan Masjid Jami' Taman Jatisari
Setiap Minggu (Minggu ke-2 dan ke-4) pukul 07.00 - 10.00 WIB
4. Samsat Online Ciputra Mall Semarang
Artikel Terkait
Jeda Kompetisi Liga 1, PSIS Semarang Fokus Genjot Fisik Pemain
Festival Jatiwayang Semarang, Napak Tilas dari Kampung Citarun ke Ngemplak Simongan
Tertangkap CCTV, Iwan Budi Paulus PNS Bapenda Semarang Tewas Dibunuh Terakhir Terlihat di Dekat TKP
Masjid Baiturrohim Welirang Semarang Butuh Bantuan untuk Pembangunan
Lokasi dan Jadwal Samsat Keliling Semarang September 2022, Perpanjangan STNK Cepat dan Praktis
AMSI Jateng Gelar Jateng Digital Awards 2022 di Semarang
Harga Tiket One Piece Film: Red 21 September 2022 di Bioskop Kota Semarang, Mulai Rp 40 Ribu
Pemkot Semarang Gencarkan Penerapan Parkir Elektronik