SALATIGA, AYOSEMARANG.COM - kecelakaan karambol terjadi di Jalan Lingkar Salatiga (JLS) Senin 3 Januari 2022 pagi
kecelakaan karambol di Jalan Lingkar Salatiga (JLS) itu melibatkan 6 kendaraan bermotor
Adapun, pada kecelakaan karambol di Jalan Lingkar Salatiga (JLS) itu, 1 orang meninggal dunia.
Baca Juga: Kecelakaan Karambol 4 Truk dan 2 Sepeda Motor di Jalan Lingkar Salatiga, 1 Meninggal Dunia
Informasi yang dihimpun Ayosemarang.com, kecelakaan karambol melibatkan 6 kendaraan bermotor di Jalan Lingkar Salatiga, tepatnya di lampu traffic light Kecamatan Sidomukti Kota Salatiga
kecelakaan karambol di Jalan Lingkar Salatiga itu terjadi sekira pukul 07.15 pagi.
Kapolres Salatiga AKBP Indra Mardiana, kepada wartawan, menguraikan, kecelakaan maut itu melibatkan 4 truk dan 2 sepeda motor
Secara detail, 6 kendaraan yang terlibat kecelakaan karambol di Jalan Lingkar Salatiga di antaranya truk tangki No. Pol L-8736-AK, Yamaha Jupiter No. Pol H 6429 BV, truk Colt diesel No. Pol H 9485 BC
Baca Juga: LINK Baca Komik One Piece Chapter 1037 Gratis, Pertarungan Penentuan Luffy dan Kaido
Artikel Terkait
Malam Tahun Baru 2022, Kota Lama dan Simpang Lima Semarang Ditutup
Sigap Lakukan Evakuasi Kebakaran, Ganjar Pranowo Apresiasi Petugas Rumah Sakit Kariadi Semarang
Kebakaran Rumah Sakit Kariadi Semarang, Kapolda: Dipicu Korsleting Listrik
Pantau Banjir Tahun Baru di Kota Semarang, Ganjar Pranowo Temukan Pompa yang Tidak Maksimal
Hujan Deras Akibatkan Longsor di Wilayah Gajahmungkur dan Ngaliyan Kota Semarang
Bikin Seru Tahun Baru di Rumah, Ganjar Pranowo Sapa Masyarakat Bersama David Eks Naif
DPRD Jateng Minta Pemprov Beri Perhatian Khusus Terhadap Daerah Pesisir
Terus Digencarkan, Wali Kota Semarang Pastikan Vaksinasi Anak Aman
Prediksi Cuaca Semarang Hari Ini 3 januari 2022, Berawan Berpotensi Hujan Ringan
Genangan Masih Tinggi di Kaligawe, Ganjar Minta Petugas Segera Penyedotan