AYOSEMARANG.COM -- Telah beberapa hari umat muslim menjalani ibadah puasa wajib di bulan Ramadhan.
Masih sering kita merasa lesu-kusam dan lemah mungkin hal tersebut sudah menjadi pemandangan yang biasa.
Namun apakah hal itu memang biasa dan tidak bisa diatasi? Jawabannya adalah tidak semua bisa diatasi.
Sebelum membahas tentang solusi ada baiknya kita bahas terlebih dahulu faktor penyebabnya.
Berpuasa dalam ajaran Islam ada beberapa aturan-aturan tertentu termasuk di dalamnya menahan lapar dan hasus selama 12-13 jam.
Dalam kondisi seperti ini tubuh tidak terhidrasi dengan baik dan berkurangnya asupan makanan bervitamin harian.
Berikut tips agar tetap segar dan sehat saat menjalani ibadah puasa :
Baca Juga: Bolehkah Memeluk Istri saat Puasa Ramadhan? Berikut Penjelasannya
1. Menjaga Pola Tidur
Hindari tidur terlalu larut malam agar dapat mempersiapkan sahur dengan baik.
2. Beraktivitas Fisik Secara Rutin
Sisihkan waktu kurang lebih 30 menit dalam sehari untuk berolahraga kecil agar kebugaran tubuh terjaga.
3. Jaga Pola Makan di Malam Hari
Artikel Terkait
Serupa Namun Beda, Ini Hukum Penggunaan Obat Tetes Mata dan Telinga saat Puasa
Membayar Fidyah dengan Uang Berapa Rupiah? Yang Tak Mampu Puasa Bisa Siapkan Nominal Segini
Kultum Singkat Ramadhan 2023: Dosa yang Menghilangkan Pahala Puasa Menurut Hadits Shahih
Resep Es Cendol Kacang Merah, Takjil Buka Puasa yang Manis dan Mudah Dibuat
Apakah Video Call Sex saat Siang Hari di Bulan Ramadhan Dapat Membatalkan Puasa? Berikut Penjelasannya