SEMARANG, AYOSEMARANG.COM-- Infeksi menular seksual atau penyakit menular seksual adalah penyakit yang disebabkan melalui hubungan intim.
Penyakit menular seksual ini umumnya ditandai dengan ruam atau lepuh, keputihan. Ada banyak jenis penyakit menular di antaranya chlamydia , gonore, sifilis, herpes, HPV, dan HIV
Sesuai namanya, penyakit menular seksual ini menyebar melalui hubungan intim, baik secara vaginal, anal (melalui dubur) atau oral (melalui mulut) penularan juga bisa terjadi melalui transfusi darah atau berbagi jarum suntik dengan penderita.
Baca Juga: 5 Posisi Seks untuk Anda yang Malas Gerak, Bikin Orgasme Lebih Nikmat
Jika dibiarkan, penyakit menular seksual dapat menyebabkan komplikasi berupa kemandulan hingga kanker leher rahim.
Bahkan, apabila terjadi pada ibu hamil maka data menyebabkan keguguran atau bayi lahir cacat.
Berikut 3 jenis penyakit menular seksual yang paling sering terjadi:
1. Gonore
Sebutan lain adalah kencing nanah, sebuah penyakit kelamin karena infeksi bakteri. Penyakit ini kebanyakan terjadi di laki-laki karena berhubungan seksual tidak sehat, selain keluar nanah biasanya disertai nyeri saat buang air kecil dan mengalami demam.
Baca Juga: Perempuan Lebih Rentan Kena Infeksi Menular Seksual, Waspadai Gejala IMS Ini
2. Sifilis
Sifilis disebabkan oleh bakteri yang bernama Triponema Palidum, gejalanya bermacam-macam seperti ada koreng di kelamin, kemerahan, sakit kepala, ulkus, nyeri otot dan demam
3. Kandidiasis
Kandidiasis disebabkan bukan karena bakteri melainkan jamur, dia muncul dengan bercak-bercak di tenggorokan atau area genitalia, bahasa lainnya adalah keputihan patologis.
Artikel Terkait
3 Manfaat Baik Sinar Matahari Bagi Tubuh, Salah Satunya Cegah Depresi
4 Tanda Anemia yang Perlu Diwaspadai
5 Manfaat Jeruk Nipis untuk Menjaga Kesehatan Kulit Wajah
Kenali Ciri-ciri Sakit Lambung atau Gerd dan Cara Mengatasinya
4 Kebiasaan Sederhana yang Baik untuk Kesehatan Tapi Sering Diabaikan
3 Tips Mencegah Cedera Olahraga
Sering Mengalami Migrain? Ini Dia Penyebab dan Cara Mengatasinya
Ampuh! 5 Tips Alami Mengatasi Rambut Rontok
Apa Itu Sirtfood Diet? Metode Diet Adele yang Turunkan 22 Kg Berat Badannya
3 Tanda Dehidrasi yang Jarang Disadari, Salah Satunya Bau Mulut